Lokasi Wisata yang Menjadi Incaran Selebgram

Lokasi Wisata yang Menjadi Incaran Selebgram

Lokasi Wisata yang Menjadi Incaran Selebgram – Pulau yang sangat eksotis dan menjadi pilihan destinasi bagi para wisatawan. Bali saat ini banyak tempat-tempat yang instagramable dan terlihat sangat menakjubkan. Alamnya indah, budayanya kaya, pura nya yang ikonik, membuat Bali memiliki sebutan surga bagi orang yang suka mengabadikan momen indah mereka melalui sosial media.  Bali memberikan penawaran yang sempurna buat kamu pecinta petualangan dan mendokumentasikannya. Dengan adanya dokumentasi tersebut, Bali menjadi lebih dikenal dan banyak orang yang mengunjungi Bali. Ingin tahu lebih banyak apa saja tempat di Bali yang terlihat Instagramable.

Dikenal dengan julukan Pulau Dewata, Bali memiliki banyak sekali daya tarik wisata yang menakjubkan. Pulau ini populer sebagai destinasi para wisatawan mancanegara. Membahas tentang Bali memang seolah tidak ada habisnya. Liburan beberapa hari saja rasanya tidak akan cukup untuk mengeksplorasi keindahan pulau ini. Objek wisata pantai menonjol, tetapi wisata budayanya juga tak kalah memukau. Nah, jika kamu memiliki kesempatan slot 88 untuk berlibur ke Bali, mana tempat yang pertama kali akan dikunjungi? Zaman sekarang, wisata instagramable menjadi salah satu favorit para pelancong. Banyak orang suka mengunjungi tempat-tempat yang memiliki spot instagramable. Selain bikin betah, hasil foto yang keren tersebut juga nantinya bisa diunggah ke media sosial.

Rumah Bambu Pengalon

Tempat ini awalnya dibangun untuk suatu kegiatan festival musik di Bali. Namun, pembangunan dihentikan karena terbentur masalah perizinan. Hingga saat ini, struktur dari bambu masih berdiri. Walaupun belum selesai, tempat ini tidak terbengkalai begitu saja. Karena keunikannya, banyak pengunjung yang datang untuk berpose di depan struktur-struktur bambu tersebut. Kini namanya dikenal sebagai Rumah Bambu Pengalon yang dikenal dengan spot-spot instagramable-nya. Keindahan tempat ini semakin paripurna dengan pemandangan danau di sekitarnya.

Nusa Ceningan

Jika kamu sedang mencari spot instagramable saat berkunjung ke Pulau Dewata, kamu bisa ke Nusa Ceningan. Ini merupakan bagian dari kepulauan Nusa Penida. Nusa Ceningan berarti pulau tenggara. Kelebihan pulau ini adalah memiliki pasir putih yang menghampar luas. Cantiknya pemandangan yang slot777 ada di depan mata tidak mudah kamu temukan di tempat lain.

Pura Ulun Danu Bratan

Sebuah landmark terkenal yang indah dan bersejarah, Pura Ulun Danu Bratan adalah destinasi wisata yang sangat populer bagi turis lokal maupun mancanegara. Terletak di posisi strategis di jalan yang menyambungkan Bali Utara dan Selatan. Pura ikonik ini dikelilingi perairan yang tenang bagaikan cermin yang seakan-akan membuat Pura ini melayang. Pura ini telah menjadi spot berfoto favorit bagi banyak orang mulai dari yang menggunakan kamera Polaroid, kamera Digital, hingga era kamera smartphone untuk foto Instagram sekarang ini. Walaupun daya tarik utamanya adalah Pura terapung, tetapi seluruh kompleks Pura sendiri akan memberikan pengalaman bersejarah dengan atmosfer yang menenangkan yang tidak ingin Sobat Pesona lewatkan!

Tanah Lot

Keindahan Tanah Lot sudah banyak tersebar ke mana-mana. Tempat ini dikenal memiliki suasana yang memukau. Batu karang yang berdiri tegak menjulur ke laut bikin tempat ini makin eksotis. Di atas batu karang, ada tempat ibadah bagi umat Hindu. Pada waktu tertentu, kamu juga bisa melihat langsung upacara keagamaan yang diselenggarakan di tempat ini. Momen yang paling menarik adalah saat matahari tenggelam pada sore hari. Langit akan berwarna merah keemasan dan matahari pun memantulkan cahaya ke permukaan air. Keindahan pura di atas karang akan semakin terlihat nyata.

Taman Budaya GWK

Sedang mencari ide perjalanan yang kaya akan budaya, dengan monumen bersejarah yang megah, atraksi tarian tradisional yang eksotis, dan acara yang penuh adrenalin dalam satu perhentian? Nah, Sobat Pesona tinggal mengunjungi Taman Budaya GWK. Saksikan berbagai keindahan tarian Bali seperti tarian Kecak yang eksotis, tarian Legong yang megah, serta banyak tarian lainnya yang memukau ditampilkan di sini. Jangan lupa untuk bersantai di sisi Kolam Teratai GWK sambil mengamati kemegahan patung Garuda Wisnu Kencana yang menjulang setinggi 120 meter dan dibangun selama 28 tahun. Perjalanan seru seperti ini pastilah akan membuat liburan Sobat Pesona menjadi tak terlupakan.

Pantai Kelingking Nusa Penida

Bali memiliki pantai yang menakjubkan dan sangat terkenal di seluruh penjuru dunia karena keindahan alamnya. Pantai Kelingking akan membawa Sobat Pesona ke pengalaman di tingkat yang jauh lebih tinggi. Sebagai salah satu tempat yang paling menakjubkan di Bali, Pantai Kelingking layak dimasukan ke dalam daftar tempat yang wajib Sobat Pesona kunjungi di Bali. Lokasi ini tersohor dengan tebing yang membentuk T-Rex juga pantai indah yang bagai surga tersembunyi. Jalan menuju lokasi ini beberapa berupa tebing-tebing yang curam dan belum memiliki pengamanan yang maksimum, sehingga Sobat Pesona perlu berhati-hati dan memperhatikan tiap langkah serta mengikuti peraturan yang ada. Sobat Pesona akan terpana menyaksikan pemandangan yang menakjubkan dimana perairan biru yang jernih membingkai tebing T-Rex yang ikonik. Sobat Pesona juga dapat melihat pantai tersembunyi di antara tebing-tebing yang hanya dapat diakses secara sangat hati-hati melalui jalan kecil menyusuri anak tangga yang cukup curam.

Air Terjun Aling-Aling

Panorama Air Terjun Aling-Aling tidak kalah cantik dengan air terjun lain yang ada di Bali. Uniknya, ada dua air terjun yang berdampingan di sini. Air terjun yang sebelah kanan memiliki debit air yang lebih besar daripada yang satunya. Keindahan alam di sekitar air terjun membuat tempat ini sangat layak dikunjungi. Kolam air yang tidak terlalu besar, tetapi berair jernih, cocok bagi kamu yang hobi bermain air atau berenang. Tidak ingin basah-basahan? Kamu cukup berfoto ria dari spot yang tepat. Tujuannya supaya kamu dapat menangkap semua sisi objek wisata ini dengan maksimal. Hasil foto pun lebih sempurna.

Taman Nasional Bali Barat

Terletak di bagian barat, Taman Nasional Bali Barat, juga bisa menjadi destinasi wisata yang instagramable di Bali. Taman nasional yang mempunyai luas hingga 77.000 hektar ini terdiri dari hutan dan sabana, sisa gunung berapi, dan memiliki ratusan spesies flora dan fauna yang cantik. Tak hanya itu, di daerah ini juga merupakan tempat terkahir menemukan satu-satunya endemik Bali yang hampir punah, yakni Jalak Bali. Di beberapa tempat terdapat area foto yang sayang jika dilewatkan ketika berkunjung.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *